• Senin, 2 Oktober 2023

Pemerintah Siapkan Sarana dan Prasarana Penunjang untuk Pembangunan Food Estate di Papua

- Rabu, 22 Maret 2023 | 11:41 WIB
Presiden Joko Widodo meninjau lumbung pangan atau food estate di Kabupaten Keerom, Provinsi Papua, pada Selasa, 21 Maret 2023.  ( BPMI Setpres/Laily Rachev)
Presiden Joko Widodo meninjau lumbung pangan atau food estate di Kabupaten Keerom, Provinsi Papua, pada Selasa, 21 Maret 2023. ( BPMI Setpres/Laily Rachev)

Menurut Ismail, untuk tahap awal, pengairan masih cukup dengan mengandalkan air hujan dan kandungan air di tanah eks-lahan sawit yang masih sangat banyak.

"Diperkirakan untuk dua kali tanam masih bisa, selanjutnya bisa dibangun embung berkapasitas sampai dengan 6.000 meter kubik dan juga sumur-sumur pompa serta sprinkler," ujar Ismail Widadi.

Pada tahap pertama, Kementerian PUPR melalui Balai Wilayah Sungai (BWS) Papua, juga melakukanbpembersihan lahan (land clearing) dari sisa tanaman pohon sawit.

Kepala Balai Wilayah Sungai Papua Kementerian PUPR Nimbrot Rumaropen mengatakan, bahwa untuk penanaman jagung perdana, Kementerian PUPR juga diminta membantu untuk menyiapkan lahan hingga siap tanam, seperti membajak dan menggemburkan tanah.

Halaman:

Editor: Wagiyo NT

Sumber: presidenri.go.id, pu.go.id, pertanian.go.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Sudin Binamarga Jakbar Perbaiki 6 Titik Jalan Rusak

Senin, 2 Oktober 2023 | 07:36 WIB
X