NARATIMES.COM-- Berikut ini prediksi cuaca pada Selasa 24 Januari 2023 untuk kamu.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan cuaca di sejumlah kota besar di Indonesia berpotensi akan diguyur hujan dengan intensitas ringan hingga sedang hari ini.
Seperti yang dilansir dari laman www.bmkg.go.id, berikut ini perkiraan cuaca di wilayah Indonesia Selasa 24 Januari 2023.
Baca Juga: Sinopsis Film India Mission Majnu, Film Paling Diantisipasi Angkat Kisah Mata-Mata India di Pakistan
Pulau Sumatera
Situasi cuaca untuk kota besar di pulau Sumatera umumnya diperkirakan akan mengalami hujan dengan intensitas yang ringan. Kota-kota tersebut diantaranya Kota Bandar Lampung dan kota Pangkalpinang.
Baca Juga: Update Korban Tewas Penembakan Massal Saat Perayaan Imlek di California Jadi 11 Orang
Beralih ke Kota Palembang, akan diperkirakan hujan dengan intensitas yang sedang sementara hujan disertai petir terdapat di Kota Bengkulu, Jambi, dan Pekanbaru.
Sementara untuk kota Padang dan Banda Aceh, diperkirakan hari ini berawan dan kota Medan berpotensi turun hujan dengan intensitas sedang.
Bagi masyarakat yang tinggal di kota Tanjung Pinang perlu waspada hujan disertai kilat dan petir.
Artikel Terkait
Prediksi Cuaca Senin, 9 Januari 2023 BMKG: Potensi Hujan Lebat Melanda Sejumlah Daerah di Indonesia
Cuaca Maritim Selasa, 10 Januari 2023, BMKG: Beberapa Laut di Wilayah Indonesia Bahaya Bagi Pelayaran
Malang Diguncang Gempa Magnitudo 5,1 BMKG: Tidak Berpotensi Tsunami
Prediksi Cuaca Rabu 18 Januari 2023, BMKG: Waspada Potensi Hujan Lebat Disertai Petir
Prediksi Cuaca Senin 23 Januari 2023, BMKG: Potensi Hujan di Sebagian Kota Besar